Saturday, November 13, 2010

LIRIK : ST12 - P.U.S.P.A (Putuskan Saja Pacarmu)



















ST12 - P.U.S.P.A (Putuskan Saja Pacarmu)

Image Source : 4.bp.blogspot.com
Lyric Source : liriksong.wordpress.com

Kau gadisku yang cantik
Coba lihat aku di sini
Di sini ada aku yang cinta padamu

Kau gadisku yang manis
Coba lihat aku di sini
Di sini ada aku yang sayang padamu

Walau kutahu bahwa dirimu
Sudah ada yang punya
Namun kan kutunggu sampai kau mau

Jangan jangan kau menolak cintaku
Jangan jangan kau ragukan hatiku
Ku kan selalu setia menunggu
Untuk jadi pacarmu

Jangan jangan kau tak kenal cintaku
Jangan jangan kau hiraukan pacarmu
Putuskanlah saja pacarmu
Lalu bilang I love you padaku

Walau kutahu bahwa dirimu
Sudah ada yang punya
Namun kan kutunggu sampai kau mau

Jangan jangan kau menolak cintaku
Jangan jangan kau ragukan hatiku
Ku kan selalu setia menunggu
Untuk jadi pacarmu

Jangan jangan kau tak kenal cintaku
Jangan jangan kau hiraukan pacarmu
Putuskanlah saja pacarmu
Lalu bilang I love you padaku

Jangan jangan kau menolak cintaku
Jangan jangan kau ragukan hatiku
Ku kan selalu setia menunggu
Untuk jadi pacarmu

Jangan jangan kau tak kenal cintaku
Jangan jangan kau hiraukan pacarmu
Putuskanlah saja pacarmu
Lalu bilang I love you padaku

P/s: Comment to share anything!

1 comments:

  1. Download Mp3 : ST12 - P.U.S.P.A (Putuskan Saja Pacarmu)
    http://www.4shared.com/file/101791748/a2b8d1f8/ST_12_-_PUSPA.html?s=1

    ReplyDelete

Lyrics are words that make up a song usually consisting of verses and choruses. The writer of lyrics is a lyricist. The words to an extended musical composition such as an opera are, however, usually known as a "libretto" and their writer, as a "librettist". The meaning of lyrics can either be explicit or implicit. Some lyrics are abstract, almost unintelligible, and, in such cases, their explication emphasizes form, articulation, meter, and symmetry of expression. Rappers can also create lyrics with a variation of rhyming words or words that create and tell a story or song.